Assalamualaikum.Wr.Wb.
Hari ini saya akan menampilkan sekilas
mengenai sound card beserta Langkah-langkah untuk menginstalnya, suara komputer
tidak akan terdengar tanpa sebuah sound card maka kita harus
memasangnya/menginstalnya terlebih dahulu agar kerja kita kan lebih lancar
langsung saja saya akan menampilkannya dibawah ini :
Sound Card adalah sebuah kartu yang
mengeluarkan suara pada komputer, dengan sound card kita daqpat mendengarkan
musik, suara game, maupun suara film sehingga peran komputer multimedia
terlihat nampak yaitu komputer yang dapat mengeluarkan sebuah data berbentuk
suara dan gambar, agar suara dan gambar keluar maka sound card harus terinstall
dengan baik di dalam Windows.
Oleh karena itu driver Sound Card harus ada
sesuai dengan merek Sound Card yang terinstall tadi kecuali jika Sound Card
yang terinstal drivernya sudah ada dalam Windows maka kita tidak perlu
menginstal driver Sound Card lain. Berikut di bawah ini langkah-langkah
menginstal sebuah Sound Card :
1. Hidupkan komputer hingga muncul desktop
2. Klik Start-Setting-Control Panel
3. Pilih Add New Hardware-Klik Next-Klik Next lagi
4. Klik No, the device isn’t in the list-Klik Next
5. Klik No, I won’t select. . . –Next pilih sound video game controller –Next-Next
6. Klik Browse-masukkan driver windows ke CD ROOM
(Sebab Sound Cardnya ada didalam SO Windows)
7. Klik Next, ikuti pengkopian hingga komputer Restart
otomatis
8. Setelah selesai Restartlah dan amati gambar Speaker
nampak atau tidak
9. Jika belum nampak ulangi hingga nampak gambar
speaker
10. Jika sudah nampak cobalah dengan membunyikan musik
melalui Software Multimedia seperti Winamp,Windows Media Player, dan masih
banyak lainnya.
11. Jika sudah berhasil maka anda sudah bisa mengoperasikannya.
Diatas adalah langkah-langkah untuk
menginstal Sound Card yang saya tampilkan. Semoga artikel ini bisa bermanfaat
untuk kita semua. .Amin.
Wassalamualaikum.Wr.Wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar